klasifikasi ikan keperas dan ciri ciri
IKAN KEPERAS (ANEMATICHTHYS APOGON)
Ikan air tawar kaparas adalah ikan yang beranggotakan suku Cypirinidae (seperti ikan mas). Daerah penyebaran ikan keperas cukup luas di Indonesia bagian barat dan Asia Tenggara.
Ciri-ciri ikan keperas :
- Memiliki warna cokelat kekuningan
- Bagian punggung coklat kegelapan
- Bersisik dengan bintik berwarna gelap
- Ada satu bintik besar yang terdapat pada bagian ekor
Ikan keperas menghuni kanal, sungai-sungai baik kecil maupun besar, parit, danau dan waduk, pada umumnya perairan yang airnya tenang atau yang mengalir lebih lambat menjadi tempat yang paling di sukai oleh ikan ini.
klasifikasi :
Klasifikasi ilmiah | |
---|---|
Kingdom: | Animalia |
Filum: | Chordata |
Kelas: | Actinopterygii |
Ordo: | Cypriniformes |
Famili: | Cyprinidae |
Genus: | Anematichthys |
Spesies: | A. apogon |
https://bukubiruku.com/jenis-ikan-hias-air-tawar-dan-ikan-yang-hidup-di-air-tawar/
https://id.wikipedia.org/wiki/Keperas
0 komentar:
Posting Komentar